Selamat Datang di Paxful Alliance Ayo bersama-sama kita ciptakan dunia yang lebih baik

Jadilah bagian dari ekosistem yang membantu Anda membangun kekuatan, dan temukan entitas penuh semangat yang memiliki cita-cita yang sama untuk Anda ajak berkolaborasi. Kumpulkan sumber daya, bagikan visi Anda, bekerja sama, dan bangun hal-hal hebat untuk komunitas Anda.

Ayo lakukan bersama

Mengapa bergabung dengan Paxful Alliance?

Kami menyatukan organisasi dan individu dari semua lapisan masyarakat. Bisnis, individu, dan lembaga nirlaba sekarang dapat berkolaborasi dalam tujuan dan visi bersama untuk komunitas mereka. Ada banyak keuntungan dari sinergi ini:

Lakukan lebih banyak kebaikan

Temukan orang-orang dengan visi yang sama dan berikan bantuan dengan pekerjaan bermakna pada kegiatan sosial yang Anda sukai.

Sebarkan pesan Anda

Berkolaborasi dalam kampanye PR dan sebarkan pesan tentang merek Anda lebih jauh dari sebelumnya.

Ajarkan dan berikan edukasi

Ciptakan kesadaran akan produk atau bisnis Anda di wilayah baru dan jadilah yang terdepan dalam pembuatan kebijakan yang berkaitan dengan pekerjaan Anda.

Berdiri bersama melawan kesulitan

Satukan tangan dalam kompetisi bersama dan tinggalkan mereka di belakang. Persatuan adalah kekuatan.

Pahami undang-undang setempat

Temukan bantuan yang tepat untuk agar bisnis Anda mematuhi hukum setempat di pasar baru.

Perluas audiens

Go global, masuki pasar baru, dan dapatkan akses ke basis pengguna yang jauh lebih besar untuk produk atau layanan Anda.

Temukan Aliansi

Kedengarannya bagus, tetapi masih ragu di mana Anda akan cocok? Baik Anda lebih terkait dengan teknologi finansial maupun filantropi, Paxful Alliance cocok untuk Anda. Berikut berbagai aliran untuk Anda berkolaborasi dan mendapatkan manfaat.

Edukasi

Membantu mengedukasi komunitas tentang tren terbaru dalam kripto dan teknologi

Perbankan dan keuangan

Merevolusi dunia keuangan dengan ide-ide inovatif Anda dan membangun produk hebat yang akan membentuk masa depan uang.

Media & PR

Menyebarkan pesan ke seluruh dunia, dengan pesan yang baik, yang menjangkau lebih luas daripada sebelumnya

Pasar mata uang kripto

Menangani berbagai tantangan di ruang kripto, mengeksplorasi pasar dan peluang baru

Hiburan dan Game

Kemas paket dalam permainan dan hiburan berbasis kripto. Wujudkan semua ide game keren Anda.

Lainnya

Ada hal lain yang Anda inginkan untuk berkolaborasi. Anda tidak pernah tahu minat siapa yang akan dicetuskan oleh ide Anda!

Siap terjun? Ayo lakukan bersama